Gonjang-ganjing Domain Authority
Update skor Domain Authority memang banyak ditunggu-tunggu oleh blogger. Kemarin tanggal 29 Januari 2016 lalu, MOZ kembali melakukan update domain authority. Efeknya? Blog saya banyak yang terjun skornya. Mengenaskan memang. Haha. Tapi semua itu memang harus disyukuri. Meskipun dari 9 blog saya yang turun hampir semua, setidaknya masih ada 5 blog yang DA-nya di atas 20. Sebelumnya DA di atas 20 ada 7 blog. Lalu bagaimana dengan Domain Authority blogmu? Naik atau turun?
DA ane 57, bener ga sih bang, tapi jeleknya pakai subdomain, jadi bisa berubah-ubah, kalo akses lewat malaysia jadi blogspot.co.my
BalasHapus